'Bagaimana' Dulu, Baru 'Apa'

http://www.uniekkaswarganti.com/2017/05/ASUS-E202-blog-competition-produktif-dan-kreatif-di-mana-saja-dengan-notebook.html?showComment=1496815117588#c1322883832802479472
Banyak di antara kita mengalami kesulitan saat akan memilih notebook. Sebagian besar akan langsung menunjuk 'Apa' merknya, tapi tidak tahu 'Bagaimana' sebenarnya notebook yang dibutuhkan dan diinginkan. Naah, oleh karena itu, aku mau ngasih sedikit tips bagaimana caranya memilih notebook.

Ada beberapa hal yang harus anda perhatikan.
  • Kebutuhan
Yang pertama adalah kita harus tahu terlebih dahulu mengetahui apa yang kita butuhkan. Mengapa kita harus mengetahui terlebih dahulu kebutuhan kita? Tentu saja agar kita tidak salah dalam membeli notebook, karena setiap notebook memiliki spesifikasi dan kemampuan yang berbeda-beda.
  • Spesifikasi
Setelah kita mengetahui kebutuhan kita, maka selanjutnya adalah carilah notebook dengan spesifikasi yang sesuai dengan kebutuhan kita. Spesifikasi di sini meliputi processor, RAM, VGA card (kartu grafis), internal memory, ukuran layar, dan baterai. Pastikan spesifikasi yang terdapat dalam notebook sesuai dan kuat pada saat kita gunakan untuk bekerja.
  • Harga dan Budget
Yang terakhir adalah sesuaikan antara harga notebook dengan budget anda. Jangan sampai harga notebook melebihi budget yang anda miliki (itu sih pasti :v).


Itulah beberapa hal yang harus anda perhatikan saat akan membeli notebook. Oleh karena itu, dahulukanlah 'Bagaimana', baru 'Apa'.
Tapi, apakah anda masih bingung? Aku juga saran lagi nih. Ada notebook Asus keluaran terbaru yang fiturnya sangat fantastis. Apa itu?? Jawabannya, ASUS E202.
Spesifikasinya nih :
  • Processor Intel Celeron Dual-Core N3050 Braswell 64-bit, 2MB cache, 1.6GHz burst up to 2.16GHz
  • Grafis Intel HD 
  • RAM 2GB DDR3L 1600MHz
  • Internal memory 500GB 5400rpm HDD
  • Input/Output 1 x 3.5mm audio jack, 1 x USB 3.0 port, 1 x USB 2.0 port, 1 x USB 3.1 Type-C Gen 1, 1 x micro HDMI
Tapi, apa aja sih keunggulan Asus E202 dibandingkan dengan notebook lainnya?
  • Bentuk dan warna yang modis dan elegan
Notebook yang hadir dalam versi Windows 10 dan juga DOS ini tersedia dalam pilihan warna Black, Silk White, Dark Blue, Thunder Blue dan Red Rouge 

  • Notebook berukuran A4 ini yaitu menggunakan 3Cells 48 Wh Polymer Battery yang kuat digunakan selama 8 jam dan memiliki port USB 3.1 Type-C yang sangat menghemat waktu, karena USB dapat dicolok dengan berbagai arah dengan colokan reversible setiap saatnya dan kecepatan transfer USB 3.1 ini lebih cepat 11x dibandingkan USB 2.0






















  • Notebook Asus ini juga tak memerlukan pendingin aktif, yang artinya tidak akan berisik dan lebih maintenence free.







  • Notebook ini juga dilengkapi dengan SonicMaster Audio yang akan memberikan kenyamanan pada saat menonton video dan mendengarkan musik.












Keren bangeeet...! So, tunggu apa lagi? Beli sekarang juga. Eeiits, jangan lupa ya, yang E202....

Blog Competition ASUS E202 by uniekkaswarganti.com

Comments

Popular posts from this blog

AndroGET Pro, IDMnya Android

Ini Nih Bahayanya Membaca dan Bermain HP di Ruangan Gelap